Matematika Sekolah Menengah Atas Kota N terletak di sebelah utara kota O yang jaraknya 6 km. kota N di sebelah timur kota P yang jaraknya 8 km. tentukan jarak kota O ke kota P



TOLONG BANTU CEPAT MUMPUNG POIN BANYAK​

Kota N terletak di sebelah utara kota O yang jaraknya 6 km. kota N di sebelah timur kota P yang jaraknya 8 km. tentukan jarak kota O ke kota P



TOLONG BANTU CEPAT MUMPUNG POIN BANYAK​

PENYELESAIAN :

Diketahui

  • Kota N terletak di sebelah utara kota O jaraknya 6 km
  • kota N di sebelah timur kota P yang jaraknya 8 km

Jawaban

P N

O

c = √a² + b²

= √8² + 6²

= √64 + 36

= √100

= 10

Jadi, Jarak kota O - P adalah 10 km

Penjelasan dengan langkah-langkah:

x = √(6² + 8²)

x = √(36 + 64)

x = √100

x = 10 Km

[answer.2.content]